Cara Mengetahui LCD Laptop/Notebook Rusak Atau Tidak

· · 0 komentar
Assalamu'alaikum wr.wb


Selamat malam sahabat semua, berjumpa lagi dengan saya, saya akan memberikan tips atau cara mengetahui lcd laptop/notebook rusak atau tidak, banyak masalah laptop atau notebook tidak tampil, cara mengetahuinya adalah :


1. Nyalakan Laptop atau Notebook, Jika sudah menyala
2. Cek adakah tanda-tanda layarnya hidup atau tidak. Jika tidak tampil
3. Sambungkan Kabel VGA nya ke monitor,jika di monitor tampil dan di laptop tadi tidak, maka yang rusak adalah LCD Laptop atau Notebook sahabat, cukup mudah kan cara mengetahui lcd laptop rusak atau tidak, jika di lcd laptop tidak tampil dan disambungkan ke monitor juga tidak tampil, kemungkinan adalah RAM nya bermasalah, coba bersihkan timah RAM Laptop sahabat dengan penghapus, dan pasang kembali,


Cukup mudahkan sabahat, semoga bermanfaat ya..

Wassamu'alaikum wr.wb

0 komentar:

Post a Comment